Suara Anda

MBT Menembus Stasiun Dukuh Atas

KOMPAS/RADITYA HELABUMIMesin bor terowongan (MBT) Mustika Bumi I untuk proyek kereta massal cepat (MRT) telah menembus Stasiun Dukuh Atas, Jakarta Pusat, pada kedalaman sekitar 23 meter di bawah permukaan tanah, Jumat (17/6). MBT Mustika Bumi 1 mulai beroperasi pada 24 Februari lalu dari Stasiun Bundaran Hotel Indonesia menuju Stasiun Dukuh Atas dengan panjang terowongan 682,5 meter. Selanjutnya, mesin bor Mustika Bumi I akan melakukan pengeboran terowongan dari Stasiun Dukuh Atas menuju Stasiun Setiabudi, Jakarta Selatan.

Baca juga :  Tanggapan Transjakarta

Artikel terkait

Leave a Reply

Back to top button